Sunday, September 20, 2015

Cara membuat shortcut shutdown di desktop

Shorcut merupakan suatu intasan dari aplikasi, folder atau file yang berguna agar dapat diakses lebih cepat, mengapa? Karena kita tidak perlu membuka folder terlebih dahulu untuk mengakses file tersebut, tetapi tidak semua file terdapat shortcutnya, salah satunya adalah file shutdown. File ini dapat dikatakan sangat penting karena file ini berguna untuk mematikan komputer.
http://freetutorial12.esy.es/files/CMSSDDL.png
Sumber gambar: www.freetutorial12.com
Selain shutdown, anda juga bisa membuat shortcut restart, lock, hibarnate dan sleep. Lalu bagaimana cara membuat shortcut file shotdown, restart, lock, hibarnate dan sleep? Silahkan ikuti langkah - langkah berikut.
1.Klik kanan pada desktop > new > shortcut.
http://freetutorial12.esy.es/files/CMSSDD.png
Sumber gambar: www.freetutorial12.com
2.Kemudian isi dengan "shutdown.exe -s -t 00" tanpa tanda petik (Untuk membuat file lain kodenya akan diberikan dibagian bawah artikel).
http://freetutorial12.esy.es/files/CMSSDD2.png
3.Kemudian klik "Finish".
http://freetutorial12.esy.es/files/CMSSDD3.png
Kode file:
Restart Computer:
shutdown.exe -r -t 00
Lock Workstation: rundll32.exe user32.dll,LockWorkStation
Hibernate Computer: rundll32.exe powrProf.dll,SetSuspendState
Sleep Computer: rundll32.exe powrprof.dll,SetSuspendState 0,1,0

2 comments:

Peraturan dalam berkomentar:
1.Tidak boleh memberi komentar yang bersifat keluar topik, Spam, promosi dan menghina.
2.Tidak boleh berbicara bahasa kasar.
3.Tidak boleh memberi link aktif di komentar (Jika ingin mendapatkan backlink gunakan name/url).
4.Diperbolehkan untuk memberi saran dan kritik.
5.Tidak boleh bertanya hal yang keluar dari topik artikel.
6.Jika tidak mempunyai akun yang diperbolehkan untuk berkomentar, gunakan akun fb. Tetapi jika tidak mempunyai akun apapun gunakan anonymous.
7.Jika komentar anda dihapus, jangan menyalahkan saya.
Silahkan berkomentar :)